Tag - Kelapa Sawit

Ini komoditas yang akan menjadi fokus pengembangan dari PTPN III holding tahun ini

  KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perkebunan Nusantara III (Persero) Holding, Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di sektor perkebunan baru saja melakukan transformasi keuangan guna mendukung kinerja keuangan dan operasional yang berkelanjutan. Sebagai informasi, PTPN Grup adalah korporasi perkebunan yang memiliki lebih dari 1,2 juta hektare lahan di mana terdapat enam...

Read more...

PTPN VIII Perluas Areal Kelapa Sawit dan Bangun Pabrik Sawit Baru

DESKJABAR – Pengembangan areal komoditas dan produksi minyak sawit dilakukan badan usaha milik negara PT Perkebunan Nusantara VIII di Jawa Barat. Perusahaan tersebut menambah lagi areal kelapa sawit sekitar 10.000 hektar secara bertahap. SEVP Operasional II PTPN VIII, Jhoni Halilintar Tarigan, kepada DeskJabar, di Bandung, Kamis, 14 Oktober 2020, menyebutkan, pengembangan...

Read more...

PTPN VIII Siap Ekspansi Komoditi Kelapa Sawit pada Tahun 2025

Bandung, Perusahaan milik pemerintah melalui Holding PT Perkebunan Nusantara III (Persero) melakukan restrukturisasi sebagai Penopang Ekonomi dan ketahanan pangan Nasional. Kelapa Sawit menjadi primadona bagi Indonesia, seolah tak lekang oleh waktu komoditas ini terus menjadi andalan bagi Indonesia dalam meningkatkan dan menambah devisa negara.  Hingga saat ini, Indonesia tercatat sebagai produsen dan eksportir...

Read more...

Tak Tinggal Diam, Pusat Penelitian Kelapa Sawit Uji Coba Ekstrak Lalat Penangkal Covid-19

Berbagai lembaga riset dan perguruan tinggi dalam negeri terus melakukan eksplorasi terhadap material asli Indonesia yang berpotensi sebagai penangkal Covid-19. Salah satunya kerja sama Holding Perkebunan Nusantara dan PT Riset Perkebunan Nusantara melalui dukungan riset peneliti Pusat Penelitian Kelapa Sawit (PPKS) dan didukung oleh PT Alternatif Protein Indonesia dan Pusat Inovasi Kelapa...

Read more...